
Sosialisasi Makanan Sehat Warnai Kegiatan “Sabtu Bersih dan Sehat” di MTsN 1 Trenggalek
Trenggalek — MTsN 1 Trenggalek kembali melaksanakan kegiatan rutin “Sabtu Bersih dan Sehat” di halaman utama madrasah (18/10). Kegiatan yang digelar setiap pekan ini menjadi sarana pembentukan karakter peduli lingkungan dan kesehatan bagi seluruh warga madrasah. Pada pelaksanaan kali ini, kegiatan difokuskan pada sosialisasi tentang makanan sehat yang disampaikan oleh